Home > Komputer > Laptop Lenovo Thinkpad X250 Yang Dilengkapi Baterai Ekstra

Laptop Lenovo Thinkpad X250 Yang Dilengkapi Baterai Ekstra

Laptop Lenovo Thinkpad X250 telah berhasil menembus hati konsumen Indonesia sekalipun baru beredar di pasaran. Laptop satu ini memiliki spesifikasi canggih yang tak tanggung – tanggung diberikan pada sejumlah konsumennya di pasaran. Dengan memiliki laptop Lenovo Thinkpad X250 ini, konsumen akan merasa dimanjakan dengan sentuhan teknologi canggih yang luar biasa.  Keunggulan dari laptop Lenovo Thinkpad X250 yang baru – baru ini telah diperbincangkan luas di pasaran yakni kapasitas baterai laptop yang ekstra sehingga awet alias tahan lama.

Dengan kapasitas baterai yang besar, konsumen tidak perlu was – was saat ingin menggunakan fitur laptop  Lenovo Thinkpad X250 di jalanan. Pasalnya, tanpa harus isi ulang daya laptop, laptop Lenovo Thinkpad X250 ini sudah bisa digunakan secara lama karena kapasitas daya baterai yang ekstra. Nah, inikah yang sedang anda cari bukan? Bila anda tertarik untuk memiliki laptop keluaran Lenovoi satu ini, anda dapat membelinya di distributor – distributor laptop Lenovo terdekat di kota anda. Untuk anda yang masih ingin melihat secara lebih detail lagi mengenai spesifikasi laptop Lenovo Thinkpad X250 ini, berikut ini adalah ulasan yang tepat untuk anda baca :

Laptop Lenovo Thinkpad X250 Yang Dilengkapi Baterai Ekstra_2

Spesifikasi Laptop Lenovo Thinkpad X250

Banyak tipe laptop yang telah resmi dirilis oleh vendor Lenovo. Salah satu tipe laptop Lenovo yang dipasang dengan sistem baterai tahan lama didalamnya yakni laptop Lenovo Thinkpad X250. Laptop ini memiliki desain tampilan yang canggih dengan spesifikasi sistem didalamnya yang luar biasa. Kalangan pecinta laptop berhak penasaran bila belum menggunakan sendiri laptop satu ini. Untuk membantu anda mengenal lebih dekat laptop Lenovo Thinkpad X250 ini, berikut ini ialah ulasan mengenai laptop Lenovo Thinkpad X250 yang patut untuk anda saksikan sendiri yaitu :

No.SpesifikasiKeterangan
1.Tipe laptop: Lenovo Thinkpad X250
2.Processor: Intel Core i7 Broadwell-U
3.Daya Laptop: Bertahan hingga 20 jam
4.Tipe grafis: Intel® HD Pentium
5.Ukuran layar: 12.5 inchi dengan 2 varian resolusi
6.Resolusi layar: 1366 pixel x 768 pixel dan 1920 pixel x 1080 pixel
7.Tipe layar: IPS Capasitive touchscreen
8.Memory: DDR3
9.Wireless: WiFi 802.11 b/g/n
10.Tipe port USB: LAN, 2 x USB 3.0, Mini Display Port, port HDMI to VGA adapter, Card reader
11.Kapasitas RAM: 8 GB
12.Sistem operasi: Microsoft Windows 8.1 single language
13.Kapasitas baterai: 72 Watt untuk 6 cell dan 23.2 Watt untuk 3 cell
14.Storage: SSD 512 GB atau HDD 1TB

Meskipun ukurannya terbilang kecil, laptop Lenovo Thinkpad X250 terbilang kecil – kecil cabe rawit karena sistem tautan yang ada didalamnya cukup mumpuni kualitasnya. Laptop dengan layar berukuran 12.5 inchi ini juga cukup sensitif bila disentuh oleh penggunanya, sebab sudah ada sistem 10 titik multiple touch dalam hardware laptop. Dengan sistem processor yang bagus dan kapasitas RAM yang mencapai 8 GB menjadikan laptop satu ini juara ditengah generasi saingannya. Untuk itu, jangan pernah ragu lagi untuk menentukan pilihan hanya pada laptop Lenovo Thinkpad X250 yang awet dengan fitur baterai ekstra didalamnya.

Hubungi DimensiData.com

Tentang DimensiData

DimensiData.Com adalah Pusat Belanja Komputer untuk pribadi dan perusahaan Terlengkap dan termurah di Indonesia. Kami menyediakan komputer, laptop, notebok, server, printer, scanner, hard disk, storage nas dengan harga murah dan bergaransi resmi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.