Cara Melihat Spesifikasi PC Dan Laptop, Baik RAM, CPU Dan VGA – Kebanyakan orang yang ingin membeli Laptop akan melihat spesifikasinya. Setiap PC dan laptop memang memiliki spesifikasi yang berbeda. Hal ini dipengaruhi oleh kebutuhan. Semakin tinggi spesifikasi yang dimiliki akan semakin tinggi pula harga yang ditawarkan. Namun, terkadang Anda …
Baca lebih lajut »Cara Menghapus Aplikasi di PC Laptop Sampai Bersih Permanen
Cara Menghapus Aplikasi di PC Laptop Sampai Bersih Permanen – Mengetahui cara menghapus software komputer sampai bersih permanen akan membantu proses instal aplikasi baru pada perangkat. Mengapa? Beberapa aplikasi, program, atau software mengharuskan komputer Anda bersih dari proses instalasi. Misalnya, saat menginstal Microsoft Office terbaru, Anda harus menghapus versi sebelumnya …
Baca lebih lajut »Cara Menghitung Kebutuhan Daya Pada Komputer
Cara Menghitung Kebutuhan Daya Pada Komputer – Jika anda peduli dengan komputer anda, pastinya anda memperhatikan tentang kebutuhan daya dengan baik dan benar. Yup, daya sangat dibutuhkan oleh setiap komponen dari komputer untuk melakukan aktivitasnya. Dalam hal ini, daya yang diberikan harus ideal dan tidak boleh berlebih. Selain itu, Power …
Baca lebih lajut »Rekomendasi Spesifikasi Komputer Kantor Yang Ideal
Rekomendasi Spesifikasi Komputer Kantor Yang Ideal – Meskipun saat ini komputer sudah masih jarang dipilih karena zaman sekarang adalah zamannya notebook, laptop dan iPad. Namun keberadaan PC (personal computer) atau komputer dekstop masih suka dibtuuhkan. Salah satunya, komputer dekstop masih dibutuhkan untuk kebutuhan kantor. Sehingga spesifikasi komputer untuk kantor tetap …
Baca lebih lajut »Hal Yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Komputer Server
Hal-Hal Penting Yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Komputer Server – Komputer server saat ini menjadi suatu kebutuhan yang penting dalam menunjang bisnis anda. Mulai dari kebuthan perusahaan, kantor, pabrik, bahkan hingga kebutuhan warnet membutuhkan komputer server. Seperti yang kita ketahui komputer server memiliki beberapa jenis dan tipe komputer server. Sehingga …
Baca lebih lajut »Sejarah Perkembangan Komputer Dari Generasi Pertama Hingga Kini
Mengenal pengertian Komputer, generasi komputer dan sejarah perkembangan komputer dari generasi pertama sampai sekarang | Komputer merupakan jenis alat teknologi canggih yang berfungsi dalam mengolah data dan perintah yang secara teknis sudah dirumuskan. Definisi secara luas, komputer diartikan sebagai suatu peralatan teknologi elektronik yang disusun oleh beberapa komponen. Sehingga kombinasi komponen ini dapat …
Baca lebih lajut »10 Processor Komputer PC Terbaik Saat Ini dari Intel dan AMD 2019
DimensiData.com – TOP 10 Processor Komputer PC Terbaik Saat Ini dari Intel dan AMD Terbaru 2019. Prosesor merupakan salah satu komponen yang penting bagi komputer. Prosesor atau yang kita kenal dengan CPU (Central processing unit) sangat berperan penting dalam kinerja sebuah perangkat komputer / laptop. Bisa dibilang prosesor merupakan otak …
Baca lebih lajut »