Home > Komponen > Processor Terbaik AMD untuk Desktop PC Gaming
Processor Terbaik AMD Untuk Desktop PC Gaming 2017

Processor Terbaik AMD untuk Desktop PC Gaming

Daftar Processor Terbaik AMD untuk Desktop PC Gaming 2019 – Prosesor adalah salah satu komponen terpenting bagi komputer khususnya penting dalam kinerja perangkat komputer / laptop. Bahkan bisa dibilang prosesor adalah otak komputer dimana semua kinerja komputer terletak pada processor.

Ukuran daripada prosesor sendiri memang kecil bahkan lebih kecil dari komponen komputer yang lain. Tapi kecil kecil cabe rawit begini fungsinya sangatlah besar. Bila tidak ada processor, komputer tidak bisa bekerja secara maksimal.

Maka dari itu saya sarankan, tips memilih komputer atau laptop terbaik jangan hanya melihat mahal atau murahnya (harganya) tapi lihatlah spesifikasi komputer/laptop sesuai kebutuhan.

Baca Juga: Processor Komputer PC Terbaik Saat Ini dari Intel dan AMD 2019

Kesimpulannya, bila anda membutuhkan komputer/laptop untuk kegiatan yang cukup berat seperti menggunakan aplikasi berat atau menggunakan banyak aplikasi, maka pilihlah spesifikasi komputer/laptop sesuai kebuuhan dengan processor yang tinggi.

Processor Terbaik AMD untuk Desktop PC Gaming

Karena processor yang tinggi mampu membuat proses kinerja komputer dapat berjalan dengan sangat maksimal.

Ada cukup banyak processor terbaik dengan berbagai tipe dan seri. Nah salah satu merk prosesor terbaik yang bisa menjadi rekomendasi spesifikasi komputer/laptop sesuai kebutuhan anda yaitu Processor merk AMD.

1. Processor AMD A8-7600

Processor AMD A8-7600 menggunakan socket FM2+ user. Dengan dibekali GPU Radeon R7 Series dan Clock / Turbo: 3.1GHz up to sampai 3.8GHz, dengan Total Cache hingga 4MB dapat digunakan untuk penggunaan system komputer agar bisa bertahan lama.

Processor AMD A8-7600 PC Desktop Gaming Harga Murah Terbaru 2017

Jumlah inti dari processor ini dapat mendorong sampai angka 8. Spesifikasi yang bagus dari Processor AMD A8-7600 memiliki harga yang kontroversi yaitu harga Processor AMD A8-7600 dijual kurang dari Rp.1 juta.

Spesifikasi Processor AMD A10-7600:

Market Segment Desktop
Family AMD A8-Series
Model Number A8-7600
Part Number AD7600YBJABOX
Frequency 3100 MHz
Turbo Frequency 3800 MHz
Socket FM2+
Introduction Date Q1 2014
Processor Core Kaveri
Manufacturing Process 28 nm
Data Width 64 bit
The Number of CPU Cores 4
The Number of Threads 4
Level 1 cache size 2 x 96 KB 3-way set associative shared instruction caches
4 x 16 KB 4-way set associative data caches
Level 2 cache size 2 x 2 MB 16-way set associative shared caches
Level 3 cache size None
Physical memory
Display controller
Integrated graphics VGA Card Type: Radeon R7 series
Shader cores: 384
Base frequency (MHz): 720
The number of supported displays: 4
Memory controller The number of controllers: 1
Memory channels: 2
Supported memory: DDR3-2133
DIMMs per channel: 2
Maximum memory bandwidth (GB/s): 34.1
Other peripherals PCI Express 3.0
Unified Video Decoder 4.0
Video Coding Engine 2.0
TrueAudio accelerator
Thermal Design Power 65 Watt
Unlocked Clock Multiplier No
ECC Memory Supported No
Fan Included Yes

2. Processor AMD FX-9590

Spesifikasi dari processor AMD FX-9590 adalah processor terbaik AMD, sebab Processor memiliki kelebihan yang jarang dimiliki oleh processir lain. Dimana processor ini selalu bisa dalam keadaan dingin meski sudah digunakan pada waktu yang lama.

Processor AMD FX-9590 PC Desktop Gaming Harga Murah Terbaru 2017

Dengan total cache 16MB yakni 8MB L2 dan 8MB L3 dan kecepatan 4.7GHz sudah mampu membuktikan bahwa komputer dapat bekerja maksimal dengan processor terbaik AMD ini. Untuk harganya sendiri processor AMD FX-9590 dibanderol dengan harga Rp.3.450.000,-

Baca Juga: Daftar Harga Processor AMD Terbaik dan Spesifikasi Terbaru 2019

Spesifikasi Processor AMD FX-9590

Market Segment Desktop
Family AMD FX-Series
Model Number FX-9590
Part Number FD9590FHHKWOF
Frequency 4700 MHz
Turbo Frequency 5000 MHz
 Socket AM3+
Introduction Date Q2 2013
Processor Core Vishera
Manufacturing Process 32 nm
Data Width 64 bit
The Number of CPU Cores 8
The Number of Threads 8
Level 1 cache size 4 x 64 KB 2-way set associative shared instruction caches
8 x 16 KB 4-way set associative data caches
Level 2 cache size 4 x 2 MB 16-way set associative shared exclusive caches
Level 3 cache size 8 MB 64-way set associative shared cache
Physical memory
Display controller
Integrated graphics
Memory controller The number of controllers: 1
Memory channels: 2
Supported memory: DDR3-1866
Maximum memory bandwidth (GB/s): 29.9
Other peripherals HyperTransport technology
Thermal Design Power 220 Watt
Unlocked Clock Multiplier Yes
ECC Memory Supported No
Fan Included No

3. Processor AMD A10-7890K

Salah satu kelebihan dari processor AMD A10-7890K adalah processor terbaik AMD harga murah. Jadi bisa jadi pilihan yang tepat bagi anda yang sedang cari processor terbaik dari AMD yang berkualitas untuk komputer pc desktop gaming. Untuk harganya sendiri processor AMD A10-7890K dibanderol dengan harga Rp.2.145.000,-

Processor A10-7890K PC Desktop Gaming Harga Murah Terbaru 2017

Spesifikasi Processor AMD A10-7890K

Market Segment Desktop
Family AMD A10-Series
Model Number A10-7890K
Part Number AD789KXDJCHBX
Frequency 4100 MHz
Turbo Frequency 4300 MHz
Socket FM2+
Introduction Date Q1 2016
Processor Core Godavari
Manufacturing Process 28 nm
Data Width 64 bit
The Number of CPU Cores 4
The Number of Threads 4
Level 1 cache size 2 x 96 KB 3-way set associative shared instruction caches
4 x 16 KB 4-way set associative data caches
Level 2 cache size 2 x 2 MB 16-way set associative shared caches
Level 3 cache size None
Physical memory
Display controller
Integrated graphics GPU Type: Radeon R7 series
Shader cores: 512
Base frequency (MHz): 866
Memory controller The number of controllers: 1
Memory channels: 2
Supported memory: DDR3-2133
DIMMs per channel: 2
Maximum memory bandwidth (GB/s): 34.1
Other peripherals PCI Express 3.0
Unified Video Decoder 4.0
Video Coding Engine 2.0
TrueAudio accelerator
Thermal Design Power 95 Watt
Unlocked Clock Multiplier Yes
ECC Memory Supported No
Fan Included Yes, Wraith Cooler

Kelebihan Processor AMD

Salah satu keunggulan dari processor AMD yaitu processor ini memiliki fitur overclock yang lebih baik dan harga jualnya juga lebih terjangkau. Oleh sebab itu, memilih spesifikasi komputer/laptop sesuai kebutuhan dengan processor terbaik AMD adalah pilihan yang tepat.

Baca Juga: Tips Memilih Processor Terbaik untuk Komputer Gaming

Terutama bagi pilihan yang bagus para konsumen yang menginginkan komputer/laptop yang mumpuni namun dengan budget yang terbatas. Kehadiran teknologi Enhanced Virus Protection pada spesifikasi processor terbaik AMD membuat prosesor ini mampu mendeteksi virus dengan cepat dan langsung memprosesnya.

Kelemahan Processor AMD

Namun dilihat dari performanya, processor AMD lebih cocok digunakan pada komputer dibandingkan pada laptop. Processor AMD cocok digunakan untuk bermain game, namun sayangnya tidak semua game kompatibel dengan processor ini, dimana jumlah game yang kompatibel dengan processor AMD sangat terbatas.

Mengapa demikian? Hal ini dikarrnakan Prosesor AMD lebih cepat mudah panas tapi masalah ini bisa teratasi dengan adanya teknologi ice cooler pada processor ini.

Demikian informasi seputar daftar processor terbaik AMD untuk desktop PC gaming 2019, semoga bisa menjadi referensi maupun informasi terbaik bagi anda yang sedang merakit komputer untuk kebutuhan gaming.

Hubungi DimensiData.com

Tentang DimensiData

DimensiData.Com adalah Pusat Belanja Komputer untuk pribadi dan perusahaan Terlengkap dan termurah di Indonesia. Kami menyediakan komputer, laptop, notebok, server, printer, scanner, hard disk, storage nas dengan harga murah dan bergaransi resmi.

2 komentar

  1. bang klo kita rakit pc dengan procs pure tanpa ada dedicated grafik dan sama procs dgn dedicated grafik inside bagusan yang mana? performa nya bagusan yg mana klo buat gaming dan editng ?

  2. kira2 di harga segitu ada gk y seri prosessor intel yg mampu mengalahkan amd dalam hal gaming, msh penasaran?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.


Fatal error: Uncaught TypeError: implode(): Argument #2 ($array) must be of type ?array, string given in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php:528 Stack trace: #0 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(528): implode() #1 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(314): MatthiasMullie\Minify\CSS->shortenColors() #2 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/Minify.php(111): MatthiasMullie\Minify\CSS->execute() #3 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(90): MatthiasMullie\Minify\Minify->minify() #4 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(212): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->minify_inline_css() #5 [internal function]: Minify_HTML->_removeStyleCB() #6 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(110): preg_replace_callback() #7 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(48): Minify_HTML->process() #8 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(77): Minify_HTML::minify() #9 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->process() #10 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(205): WP_Hook->apply_filters() #11 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/Buffer/class-optimization.php(94): apply_filters() #12 [internal function]: WP_Rocket\Buffer\Optimization->maybe_process_buffer() #13 /home/blogdime/public_html/wp-includes/functions.php(5420): ob_end_flush() #14 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): wp_ob_end_flush_all() #15 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(348): WP_Hook->apply_filters() #16 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(517): WP_Hook->do_action() #17 /home/blogdime/public_html/wp-includes/load.php(1270): do_action() #18 [internal function]: shutdown_action_hook() #19 {main} thrown in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php on line 528