Home > Gadget > 3 Tablet Lenovo Terbaru

3 Tablet Lenovo Terbaru

Lenovo tidak mau ketinggalan dengan perusahaan IT lainnya seperti thosiba, acer, atau advan. Belakangan lenovo gencar mengeluarkan produk unggulan untuk memenuhi kebutuhan pasar akan teknologi mutakhir. Berikut informasi detail mengenai tablet lenovo yang terbaru.

Lenovo Yoga Tablet 10

Lenovo Yoga Tablet 10

Lenovo yoga ini berukuran 10 inchi yang jernih dan beresolusi tinggi, yaitu 1280 x800 pixel dengan ppi 149 saja. Seperti produk lenovo yang lainnya, tablet yoga 10 bisa duduk sehingga terlihat seperti sebuah layar TV. Kelebihan lainnya adalah tablet ini begitu tipis sehingga anda serasa memegang koran. Sebuah panel IPS yang dimasukkan lenovo membuat anda lebih mudah dalam mengoperasikan layar.

Masalah kecanggihan chip tidak perlu diragukan karena lenovo yoga 10 ini menggunakan prosesor ARM quard core cortex A7 dengan kecepatan trasfer data hingga 1.2 GHz. Kapasitas RAM yang ditawarkan adalah 1 GB, jadi cukup bagus untuk banyak aplikasi, apalagi bila dibuka bersama-sama. Kecepatan data tablet ini digolongkan menengah atas meskipun bukan yang tertinggi.

Anda dapat memasukkan banyak file karena didukung oleh hardisk berkapasitas 16 GB dan bisa ditambah dari eksternal. Sistem operasi yang diusung adalah android jelly bean 4.2.2 dengan fasilitas wifi dan HDSPA untuk keperluan internet. Sayangnya, harga yang diberikan cukup mahal dibanding produk tablet lainnya yaitu sekitar 4,6 juta rupiah. Tapi, melihat sisi desain yang begitu fantastis memang tepat dengan harga tersebut.

Lenovo Yoga 8

Lenovo Yoga 8

Hampir sama dengan lenovo yoga 9, tapi ada beberapa perbedaan spesifik. Dari segi harga memang lebih murah karena lenovo ini mematok harga baru 3,6 juta rupiah. Prosesor yang dipakai adalah MTK quard core yang kecepatan maksimalnya 1.2 GHz per second. Cukup cepat untuk transfer data standart. Didukung oleh RAM berkapasitas 1 GB yang memungkinkan untuk aplikasi berat dan menampung banyak game. Kapasitas hardisk cukup tinggi, yaitu 16 GB dan bisa ditambah dengan memori eksternal oleh user.

Ukuran layar 8 inchi, terkait sedikit dengan yoga 10, namun menggunakan resolusi LCD yang sama, yaitu 1280 x 800 pixel. Dengan resolusi cukup tinggi ini layar anda akan tampak terang. Didukung oleh 2 kamera, bagian depan beresolusi 5 mgp dan depan 1.6 mgp. Dilengkapi dengan fasilitas perekam video dan audio yang jernih.

Mengusung OS android Jelly bean versi 4.2.2 yang terbaru dengan dukungan internet wi-fi dan HDSPA. Menariknya, lenovo yoga 8 ini memiliki kapasitas baterai 6000 mAH yang bisa tahan lama sehingga pas untuk dibawa bepergian.

Tablet Lenovo S5000

Tablet Lenovo S5000

Harganya lebih murah ketimbang 2 lenovo di atas. Ukuran layar 7 inchi dengan resolusi 1280 x 800 pixel dan kepadatan 216 ppi yang berarti lebih jernih ketimbang tablet yang lain. Layar sentuhnya dilengkapi dengan IPS (In Plane Switch) yang lebih canggih. Masalah prosesor tidak perlu ragu karena menggunakan ARM quard core cortex A7 yang berkecepatan maksimum 1.2 GHz. Untuk mengoptimalkan kinerja tablet, lenovo menambahkan RAM 1 GB dan hardisk berkapasitas 16 GB untuk penyimpanan file anda.

Kehadiran sosial media membuat anda tetap eksis dimanapun berada. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, lenovo S5000 dilengkapi dengan 2 kamera yang resolusinya 5MP dan 1.3 MP. Kekuatan baterai 3450 mAH yang cukup kuat untuk dibawa perjalanan. Mengusung OS android Jelly bean versi 4.2. untuk internet bisa menggunakan wifi atau 3G HDSPA.

Hubungi DimensiData.com

Tentang DimensiData

DimensiData.Com adalah Pusat Belanja Komputer untuk pribadi dan perusahaan Terlengkap dan termurah di Indonesia. Kami menyediakan komputer, laptop, notebok, server, printer, scanner, hard disk, storage nas dengan harga murah dan bergaransi resmi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.


Fatal error: Uncaught TypeError: implode(): Argument #2 ($array) must be of type ?array, string given in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php:528 Stack trace: #0 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(528): implode() #1 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(314): MatthiasMullie\Minify\CSS->shortenColors() #2 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/Minify.php(111): MatthiasMullie\Minify\CSS->execute() #3 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(90): MatthiasMullie\Minify\Minify->minify() #4 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(212): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->minify_inline_css() #5 [internal function]: Minify_HTML->_removeStyleCB() #6 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(110): preg_replace_callback() #7 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(48): Minify_HTML->process() #8 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(77): Minify_HTML::minify() #9 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->process() #10 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(205): WP_Hook->apply_filters() #11 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/Buffer/class-optimization.php(94): apply_filters() #12 [internal function]: WP_Rocket\Buffer\Optimization->maybe_process_buffer() #13 /home/blogdime/public_html/wp-includes/functions.php(5420): ob_end_flush() #14 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): wp_ob_end_flush_all() #15 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(348): WP_Hook->apply_filters() #16 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(517): WP_Hook->do_action() #17 /home/blogdime/public_html/wp-includes/load.php(1270): do_action() #18 [internal function]: shutdown_action_hook() #19 {main} thrown in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php on line 528