Home > Berita Teknologi > Tablet MyPad 102 MyFashion Mengulas Lengkap Tablet Ringan

Tablet MyPad 102 MyFashion Mengulas Lengkap Tablet Ringan

Umumnya yang menjadi harga mati dari sebuah tablet adalah ukurannya yang besar dan bertanya yang tidak ringan. Namun kelihatannya produsen MyPad sedang berusaha dengan keras untuk membantah atau melawan kenyataan tersebut. sebab, dalam salah satu seri tablet yang diusung oleh mereka, produsen ini telah berhasil menciptakan sebuah tablet dengan bobot yang bisa kita golongkan super ringan. Tablet MyPad 102 MyFashion tersebut memang hadir dengan bobot hanya sekitar tiga ratus dua puluh gram saja. Tentunya ini merupakan salah satu terobosan yang sangat menarik.

Bagi kita yang kurang familiar dengan produsen MyPad, produsen ini adalah salah satu produsen lokal, yang mana ikut meramaikan pasar gadget di Indonesia. Sudah ada beberapa rilis produk dari produsen ini, salah satu yang cukup menarik untuk disimak adalah Tablet MyPad 102 MyFashion tersebut, karena memiliki bobot yang sangat ringan. Bahkan diklaim bahwa bobot dari tablet ini adalah bobot tablet teringan di dunia. Sehingga memang pantas apabila kita memperhatikan salah satu produk dari negeri sendiri tersebut.

Desain

Selain bobotnya tersebut, secara keseluruhan tablet ini memiliki tampilan yang sebagaimana umumnya sebuah tablet. Yang mana, dari tablet ini kita akan mendapatkan sebuah dimensi ukuran sebesar seratus delapan puluh kali seratus dua puluh mili meter. Yang masih tidak berbeda jauh dari ukuran rata – rata dari sebuah tablet yang beredar di pasaran pada umumnya. Pada sisi – sisi dari tablet tersebut terdapat beberapa slot yang memiliki beragam fungsi seperti, untuk penghubung ke saluran listrik, kemudian earphone, slot untuk mini USB yang berukuran 5 pin, slot untuk memory eksternal, serta sebuah slot untuk kabel TV Out. Pada bagaian atas, yakni daerah sekitar layar, tablet ini di dominasi oleh balutan warna hitam, sedangkan untuk sisi belakang, lebih di dominasi oleh warna abu – abu yang cerah.

Layar

Sebagaimana layaknya sebuah tablet, Tablet MyPad 102 MyFashion ini pun menggunakan metode layar sentuh sebagai sarana interaksi dengan pengguna dari tablet tersebut. Pengguna bisa memanfaatkan kehadiran sebuah layar dengan ukuran 7 inch, yang mana dari ukuran tersebut pengguna bisa mendapatkan gambar atau tampilan dengan besaran resolusi sebesar 800 x 480 pixel. Teknologi yang terdapat pada layar sentuh tersebut adalah layar dengan tipe TFT Capacitive Screen Multi Touch.

Ruang Mesin

Seluruh kinerja dari tablet yang ringan ini di komandoi oleh sebuah processor Cortex, yakni ARM Cortex A8 dengan kecepatan 1 GHz. Yang mana juga sudah diperlengkapi dengan RAM sebesar 1 GB. Sehingga memang cukup mampu untuk menjalankan aplikasi – aplikasi yang di support oleh Tablet MyPad 102 MyFashion tersebut. Sedangkan untuk media penyimpanan, pada tablet ini sudah tersedia ruang penyimpanan dengan luas 8 GB. Yang mana jika memang dibutuhkan, pengguna dapat menambah ruang penyimpanan tersebut dengan penggunaan memory eksternal hingga seluas tiga puluh dua gigabyte. Sehingga ada banyak tipe file yang bisa disimpan seperti musik, game, video, atau data – data penting lainnya.

 

Detil Keseluruhan

Secara keseluruhan, detil spesifikasi dari Tablet MyPad 102 MyFashion adalah seperti dibawah ini.

 

Kamera VGA 0.3MP
Messaging Email : Email (POP3, IMAP4, SMTP, SSL)
Network Wifi Only ( support ext Modem GSM & CDMA )
Wireless LAN Wi-Fi 802.11 b/g/n
USB 2.0 High Speed (USB 2.0 Host)
Sistem Operasi Google Android 4.0 Ice Cream Sandwich ICS
Baterai 2900 mAh
Dimensi (W x H x D) 180 x 120 x 10.5 mm

 

 

 

 

 

Hubungi DimensiData.com

Tentang DimensiData

DimensiData.Com adalah Pusat Belanja Komputer untuk pribadi dan perusahaan Terlengkap dan termurah di Indonesia. Kami menyediakan komputer, laptop, notebok, server, printer, scanner, hard disk, storage nas dengan harga murah dan bergaransi resmi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.


Fatal error: Uncaught TypeError: implode(): Argument #2 ($array) must be of type ?array, string given in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php:528 Stack trace: #0 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(528): implode() #1 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(314): MatthiasMullie\Minify\CSS->shortenColors() #2 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/Minify.php(111): MatthiasMullie\Minify\CSS->execute() #3 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(90): MatthiasMullie\Minify\Minify->minify() #4 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(212): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->minify_inline_css() #5 [internal function]: Minify_HTML->_removeStyleCB() #6 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(110): preg_replace_callback() #7 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(48): Minify_HTML->process() #8 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(77): Minify_HTML::minify() #9 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->process() #10 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(205): WP_Hook->apply_filters() #11 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/Buffer/class-optimization.php(94): apply_filters() #12 [internal function]: WP_Rocket\Buffer\Optimization->maybe_process_buffer() #13 /home/blogdime/public_html/wp-includes/functions.php(5420): ob_end_flush() #14 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): wp_ob_end_flush_all() #15 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(348): WP_Hook->apply_filters() #16 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(517): WP_Hook->do_action() #17 /home/blogdime/public_html/wp-includes/load.php(1270): do_action() #18 [internal function]: shutdown_action_hook() #19 {main} thrown in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php on line 528