Home > Berita Teknologi > Samsung Akan Rilis Smartphone Layar Lipat di Tahun 2016
Samsung Akan Rilis Smartphone Layar Lipat di Tahun 2016

Samsung Akan Rilis Smartphone Layar Lipat di Tahun 2016

Siapa yang tak kenal merek Samsung, dulu banyak yang jatuh hati dengan produk yang dikeluarkan Samsung. Namun, saat ini pabrikan ternama ini memiliki banyak pesaing terutama pesaing gadget. Sebut saja pabrikan baru seperti Asus, Acer, Lenovo, HTC dan beberapa pabrikan teknologi lainnya yang tergolong baru. Mereka sama-sama bersaing dalam segala hal terutama untuk smartphone. Smartphone keluaran Samsung dipasaran cukup laris, hal ini bukan hanya karena nama besar yang dimiliki Samsung. Masyarakat percaya dengan kualitas produk Samsung terutama untuk gadget yang dikeluarkannya. Ada cukup banyak tipe smartphone yang dikeluarkan Samsung sebagai pesaing dari smartphone merek lain.

Dengan teknologi terbaru dan selalu berinovasi, Tahun 2016 mendatang, Samsung siap mengeluarkan smartphone yang lain dari lainnya. Bisa jadi smartphone yang akan dikeluarkan Samsung pada tahun 2016 mendatang adalah smartphone pertama yang memiliki layar lipat. Samsung menggarap proyek rahasianya dengan nama Project V atau Project Valley. Dari proyek ini diketahui bahwa smartphone yang akan dikeluarkan Samsung merupakan smartphone lipat. Bahkan saat ini Samsung juga telah melakukan uji coba terhadap prosessor yang digunakan untuk smartphone uniknya. Prosessor yang digunakan oleh smartphone lipat Samsung adalah Snapdragon 820. Bukan hanya itu saja, Samsung juga menggunakan layar yang jauh lebih fleksibel dari produk smartphone sebelumnya.

Samsung Smartphone Screen Fold in 2016

Nah, bagaimana dengan pabrikan gadget lainnya, apakah juga akan berlomba menciptakan smartphone lipat seperti halnya Samsung? Ya, kabarnya LG adalah pesaing Samsung tahun 2016 nanti. LG dikabarkan sedang mengembangkan perangkat yang menggunakan layar hampir sama dengan layar lipat Samsung. LG menggunakan layar yang bisa digulung, namun LG bukan mengeluarkan smartphone. LG menggunakan layar gulungnya untuk televisi yang akan diluncurkannya sekitar tahun depan. Samsung sebenarnya sudah memamerkan konsep layar yang digunakan untuk smartphone terbarunya. Konsep layar yang bisa dilipat tanpa merusak layar karena display yang digunakan Samsung adalah display plastik yang fleksibel bertipe OLED.

Selain memiliki keunggulan pada layarnya, smartphone yang akan dirilis Samsung pada awal tahun 2016 ini juga dilengkapi RAM 3GB dan juga slot untuk memori tambahan. Samsung menggunakan prosessor Snapdragon 820 bukan hanya untuk prosessor smartphone layar lipat namun juga untuk beberapa model smartphone Samsung terbaru. Sebenarnya, prosessor yang digunakan untuk smartphone layar lipat tersebut telah telah diuji pada Galaxy S7. Smartphone yang memiliki layar lipat saat ini memang belum ada dan ide pembuatan smartphone unik ini memang menjadi hal yang sangat luar biasa jika menjadi kenyataan tahun depan. Jika dulu kita disuguhkan dengan Galaxy S6 Edge yang dikeluarkan oleh Samsung dan membuat konsumen tertarik, kali ini konsumen akan lebih tertarik.

Sekalipun smartphone layar lipat ini sudah dirancang dan fotonya memang sudah dipamerkan, namun namanya masih belum jelas. Yang jelas Project Valley yang dibuat oleh Samsung ini memang menjadi buah bibir masyarakat, terutama pecinta gadget keluaran Samsung. Pastinya jika smartphone ini benar-benar dirilis, Anda harus mengeluarkan uang yang lebih banyak untuk mendapatkannya. Produk keluaran Samsung memag harganya lebih mahal dibandingkan lainnya, demikian juga dengan smartphone. Dan jika smartphone layar lipat ini sudah dikeluarkan, pastinya merek lain juga akan mengikuti jejak Samsung, membuat smartphone yang unik dan beda. Apakah Anda sudah menyiapkan dana untuk mendapatkan smartphone unik dan berteknologi tinggi dari Samsung ini?

Hubungi DimensiData.com

Tentang DimensiData

DimensiData.Com adalah Pusat Belanja Komputer untuk pribadi dan perusahaan Terlengkap dan termurah di Indonesia. Kami menyediakan komputer, laptop, notebok, server, printer, scanner, hard disk, storage nas dengan harga murah dan bergaransi resmi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.


Fatal error: Uncaught TypeError: implode(): Argument #2 ($array) must be of type ?array, string given in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php:528 Stack trace: #0 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(528): implode() #1 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(314): MatthiasMullie\Minify\CSS->shortenColors() #2 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/Minify.php(111): MatthiasMullie\Minify\CSS->execute() #3 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(90): MatthiasMullie\Minify\Minify->minify() #4 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(212): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->minify_inline_css() #5 [internal function]: Minify_HTML->_removeStyleCB() #6 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(110): preg_replace_callback() #7 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/vendors/classes/class-minify-html.php(48): Minify_HTML->process() #8 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-html-subscriber.php(77): Minify_HTML::minify() #9 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_HTML_Subscriber->process() #10 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(205): WP_Hook->apply_filters() #11 /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/Buffer/class-optimization.php(94): apply_filters() #12 [internal function]: WP_Rocket\Buffer\Optimization->maybe_process_buffer() #13 /home/blogdime/public_html/wp-includes/functions.php(5420): ob_end_flush() #14 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): wp_ob_end_flush_all() #15 /home/blogdime/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(348): WP_Hook->apply_filters() #16 /home/blogdime/public_html/wp-includes/plugin.php(517): WP_Hook->do_action() #17 /home/blogdime/public_html/wp-includes/load.php(1270): do_action() #18 [internal function]: shutdown_action_hook() #19 {main} thrown in /home/blogdime/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php on line 528