Home > Komponen > Prosesor Hexa Core vs Octa Core Bagus Mana?

Prosesor Hexa Core vs Octa Core Bagus Mana?

Antara hexa core vs octa core

Prosesor Hexa Core vs Octa Core

Jika ada yang bertanya apakah komputer yang menggunakan CPU teknologi dual core bekerja lebih optimal dari CPU single core, jawabannya adalah iya. Tidak bisa dipungkiri bahwa penggunaan teknologi core ini juga mempengaruhi kecepatan proses sebuah komputer dalam bekerja.

Semakin banyak core, maka pekerjaan yang Anda lakukan juga semakin cepat dibagi pada masing-masing core. Sehingga pekerjaan dapat diselesaikan dengan proses yang lebih cepat. Meskipun tidak bisa dipungkiri jika penggunaan core ini juga didukung oleh aplikasi yang Anda jalankan.

Aplikasi tertentu hanya mendukung penggunaan CPU single core. Artinya jika aplikasi ini Anda kerjakan pada komputer multi core, aplikasi tetap hanya bekerja pada single core. Namun Anda tidak perlu khawatir karena ada lebih banyak aplikasi yang dijalankan dengan teknologi multi core seperti Google Chrome.

Pada hexa core atau 6 core, Google Chrome bekerja lebih lambat. Justru pada octa core atau 8 core, aplikasi Google Chrome bekerja lebih cepat dan maksimal. Sehingga saat digunakan juga mampu membantu Anda bekerja lebih cepat.

Hubungi DimensiData.com

Tentang DimensiData

DimensiData.Com adalah Pusat Belanja Komputer untuk pribadi dan perusahaan Terlengkap dan termurah di Indonesia. Kami menyediakan komputer, laptop, notebok, server, printer, scanner, hard disk, storage nas dengan harga murah dan bergaransi resmi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.